Sabtu, 06 Desember 2008

Logo Terinspirasi Dari Adat Toraya (corat-coret part2)





Gw asli Toraya....adat gw tuh identik dengan rambu solo dan tentu saja kerbau... Berdasarkan itu..gw pengen buat logo clothingan yang gw dirikan bersama 3 orang teman sesuai dengan etnis gw terutama berhubungan dengan kerbau sebagai lambang kemakmuran.

Nahhh....setelah gores sana sini maka terciptalah gambar di sampingg..Itu kebonya tampak depan...










Setelah melalui beberapa goresan lagi maka terciptalah gambar disamping......

Gambar(2) menampilkan kebo tampak samping....dengan ornamen-ornamen di sampingnya. Karakternya banyak dipengaruhi sama karakter design Gifri Barbiesucks.......




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

FOLLOWER

READ MORE